logo Sharia Green Land panjang 2
September 7, 2018

10 Rahasia Memperlancar Rezeki

Mari mengetahui 10 rahasia memperlancar rezeki untuk anda yang merasa kurang keyakinan akan turunnya rezeki dari Tuhan. Rezeki memang salah satu dari tiga perkara yang tidak bisa kita tentukan seperti halnya jodoh, dan kematian. Tidak semua orang terlahir dari keluarga yang kaya raya atau berada, maka dari itu kita harus bisa berusaha untuk mencari rezeki untuk hidup lebih layak dan tenang. Rezeki pun tidak hanya tentang harta dan uang karena pada dasarnya itu hanyalah fana. Rezeki bisa berupa nikmat kehidupan dan nafas yang setiap harinya diberikan Tuhan kepada kita dan ini merupakan rezeki yang perlu untuk kita syukuri.

Ada banyak sekali cara untuk memperlancar rezeki, seperti berdo’a dan ikhtiar memohon akan nikmat dan rezeki kepada Allah yang Maha seluruh alam. Berikhtiar pun dapat dilakukan dengan berdagang atau menjaga prilaku, melakukan ibadah dan amalan-amalan tertentu. Seperti halnya anda memiliki pekerjaan dibidang jual rumah Syariah, anda harus bisa sepenuhnya memahami cara yang benar secara islam dalam menjalankan usaha penjualan rumah sesuai syariat islam karena rezeki adalah suatu hal yang kita nikmati setiap detiknya.

10 Rahasia Memperlancar Rezeki

Di sinilah kita akan membahas 10 rahasia memperlancar rezeki menurut ajaran agama Islam untuk meraih kesuksesan, dengan begitu pun anda lebih dekat dan selalu mengingat Allah dalam setiap pekerjaan. Berikut ini beberapa penjelasan singkat:

1. Bersyukur

Dengan bersyukur anda pun lebih bisa memaknai artinya kehidupan. Setiap detik, menit, jam dan harinya kita telah menikmati rezeki dari Allah tapi tidak semua umat bisa menyadarinya. Bernafas adalah salah satu nikmat yang diberikan oleh Allah kepada kita semua. Bersyukur pun dapat dilakukan dengan:

  1. Menggunakan hati, dengan meyakini dan mengakui bahwa setiap nikmat yang kita dapatkan berasal dari Allah Subhanallahu Wa Ta’ala.
  2. Menggunakan lisan, dengan senantiasa menjaga setiap ucapan dan selalu berdzikir atas nama Allah. Tak lupa selalu mengucapkan Alhamdulillah atas segala yang telah dilewati, seperti halnya Bismillah sebagai awal yang kita ucapkan sebelum melakukan pekerjaan.
  3. Menggunakan anggota tubuh, dengan menggunakan setiap fungsinya untuk hal-hal yang baik dan benar seperti beribadah kepada Tuhan.

2. Menjaga Ibadah

Dengan beribadah dan memohon kepada Allah untuk membuka semua pintu rezekinya adalah salah satu cara memperlancar rezeki anda karena hanya melalui ialah kita bisa mendapatkan semuanya. Menunaikan kewajiban dan menjalankan sunah yang telah ia (Allah) tetapkan dengan sebenar-benarnya niat yang tulus dan ikhlas memohon keridoannya.

3. Memperbanyak Beristighfar

Istighfar adalah kalimat yang diucapkan untuk memohon maaf dan ampunan kepada Allah Subhanallahu Wa Ta’ala atas segala macam bentuk dosa, khilaf maupun kesalahan karena setiap manusia pasti pernah bersalah. Oleh karena itu dengan semakin sering mengucapkan kalimat istighfar dan memaknainya membuat kita semakin dekat kepada Allah sehingga membuka pintu untuk kita meraih rezeki yang telah ditentukannya.

4. Tawakkal Kepada Allah

Menyerahkan diri atas  seluruh kehidupan hanya kepada Allah Subhanaallahu Wa Ta’ala dan mempercayai kekuasaan serta takdir yang digariskan oleh Allah sebagai bentuk tawakkalmu. Sikap ini akan memperlancar rezeki Anda dengan lebih mudah bagi orang-orang yang bersungguh-sungguh melakukannya. Berniatlah dengan benar sehingga Allah senantiasa mengabulkan setiap do’a dan niat yang kita tunjukkan.

5. Menjaga Silaturahim

Menjaga silaturahmi merupakan salah satu cara mudah untuk membukakan pintu rezeki yang berlimpah karena sejatinya manusia adalah makhluk sosial yang saling berhubungan dan saling membutuhkan untuk kelangsungan hidupnya. Manusia membutuhkan pertolongan satu sama lain di dalam kehidupan dunia yang sesungguhnya memiliki ikatan persaudaraan antar sesama.

Seperti sebuah pekerjaan manusia yang saling bersangkutan satu sama lain. Jika anda seorang pebisnis yag menjualkan rumah maka anda membutuhkan pembeli untuk mencapai semua itu. Tanpa adanya pembeli maka anda tidak akan mendapatkan keuntungan sepersen pun melainkan anda mendapatkan kerugian. Nah, dengan anda berhubungan baik kepada pembeli maka pembeli akan senang dan anda bisa menegosiasikan harganya sesuai kesepakatan kedua belah pihak.

“Anda ingin mendapatkan rumah yang aman, nyaman dan terjamin keamanannya? Silahkan kunjungi jual rumah syariah.

6. Bersedekah

Bersedekah merupakan perbuatan amal yang baik untuk kita lakukan karena sebagian harta yang kita miliki itu adalah hak milik orang lain yang lebih membutuhkan seperti fakir miskin. Dengan memperbanyak bersedekah tidaklah membuat seseorang menjadi miskin karena Allah akan mengganti harta yang disedekahkan tersebut dengan rezeki yang berlimpah dua kali lipat dari apa yang telah anda keluarkan.

7. Membantu Kesusahan Orang lain

Setiap perbuatan yang kita lakukan akan kembali lagi ke dalam diri kita sendiri, seperti halnya perbuatan baik akan kembali pada apa yang kita dapatkan nanti begitu pun sebaliknya. Dengan membantu kesusahan atau kesulitan orang lain merupakan salah satu bentuk peduli antar sesama sehingga kita mendapatkan amalan kebaikan dan membuka salah satu pintu rezeki lainnya.

8. Akhlaqul Karimah

Menjaga akhlak sangatlah penting untuk memperlancar rezeki yang ingin kita dapatkan karena Allah yang Maha melihat dan menilai setiap akhlak kita. Orang lain pun akan lebih menyukai serta mempercayai seseorang yang memiliki prilaku dan akhlak yang baik karena lebih terkesan sopan santun.

9. Berhijrah Ke Jalan Allah

Manusia tak pernah luput dari kesalahan dan dosa yang selalu saja mengiringi kita. Seperti rezeki yang diperuntukan untuk kita akan sulit untuk diraih atau diperoleh jika saja kita masih berada di jalan yang salah. Dengan berhijrah anda akan senantiasa mendekatan diri kepada Allah dan selalu mencari jalan kebenaran menuju ridhonya sehingga saat anda berada pada kebenaran maka Allah akan memperlancar rezeki dan nikmatnya kepadamu.

10. Bertakwa Ke Jalan Allah

Allah sangat menyukai orang-orang yang senantiasa menjaga ketakwaannya kepada Allah dan Allah takkan pernah segan atau ragu untuk membukakan pintu rezeki selebar-lebarnya untuk hambanya. Dengan bertakwa Allah pun akan memberikan kemudahan dan jalan keluar saat hambanya berada dalam keresahan ataupun kesulitan dalam menghadapi cobaan hidupnya.

Ketakwaan seorang hamba pun hanya Allah yang dapat melihat dan mengetahuinya. Tidak seorang pun manusia yang mampu melihat semua itu karena besar kecilnya ukuran ketakwaan seseorang hanya Allah yang dapat menilainya sama seperti pemahaman hati hanyalah Allah yang mengerti.

Nah, itulah 10 rahasia memperlancar rezeki yang ingin kita raih dalam sebuah pekerjaan. Begitupun dalam bisnis penjualan rumah atau perumahan kita harus tahu benar semua ketentuan secara islam untuk menghindari Riba karena tak jarang seorang pengusaha melupakan hal-hal penting seperti itu. kita juga harus tahu apa perbedaan atau hubungan dari Riba dan Perbankan Syariah. Semoga artikel kali ini dapat membantu anda dalam pencapaian rezeki sekaligus meraih ridho dan pekerjaan yang benar.

Article written by Hasannudin
LOGO resmi SHARIA GREEN LAND
Sharia Green Land merupakan Developer Properti yang telah berdiri sejak 12 Februari 2015. Memiliki visi besar untuk membangun kawasan islami bagi masyarakat muslim. Tidak hanya menyediakan hunian untuk tempat tinggal. Namun juga kawasan islami diharapkan mampu memberikan ketenangan hati. Karena rumah lebih dari sekedar tempat tinggal.
Kenali Lebih Jauh

Tulisan Serupa

Mau mendapatkan informasi mengenai tulisan terupdate?

Silahkan isi form di bawah
September 7, 2018

10 Rahasia Memperlancar Rezeki

Mari mengetahui 10 rahasia memperlancar rezeki untuk anda yang merasa kurang keyakinan akan turunnya rezeki dari Tuhan. Rezeki memang salah satu dari tiga perkara yang tidak bisa kita tentukan seperti halnya jodoh, dan kematian. Tidak semua orang terlahir dari keluarga yang kaya raya atau berada, maka dari itu kita harus bisa berusaha untuk mencari rezeki untuk hidup lebih layak dan tenang. Rezeki pun tidak hanya tentang harta dan uang karena pada dasarnya itu hanyalah fana. Rezeki bisa berupa nikmat kehidupan dan nafas yang setiap harinya diberikan Tuhan kepada kita dan ini merupakan rezeki yang perlu untuk kita syukuri.

Ada banyak sekali cara untuk memperlancar rezeki, seperti berdo’a dan ikhtiar memohon akan nikmat dan rezeki kepada Allah yang Maha seluruh alam. Berikhtiar pun dapat dilakukan dengan berdagang atau menjaga prilaku, melakukan ibadah dan amalan-amalan tertentu. Seperti halnya anda memiliki pekerjaan dibidang jual rumah Syariah, anda harus bisa sepenuhnya memahami cara yang benar secara islam dalam menjalankan usaha penjualan rumah sesuai syariat islam karena rezeki adalah suatu hal yang kita nikmati setiap detiknya.

10 Rahasia Memperlancar Rezeki

Di sinilah kita akan membahas 10 rahasia memperlancar rezeki menurut ajaran agama Islam untuk meraih kesuksesan, dengan begitu pun anda lebih dekat dan selalu mengingat Allah dalam setiap pekerjaan. Berikut ini beberapa penjelasan singkat:

1. Bersyukur

Dengan bersyukur anda pun lebih bisa memaknai artinya kehidupan. Setiap detik, menit, jam dan harinya kita telah menikmati rezeki dari Allah tapi tidak semua umat bisa menyadarinya. Bernafas adalah salah satu nikmat yang diberikan oleh Allah kepada kita semua. Bersyukur pun dapat dilakukan dengan:

  1. Menggunakan hati, dengan meyakini dan mengakui bahwa setiap nikmat yang kita dapatkan berasal dari Allah Subhanallahu Wa Ta’ala.
  2. Menggunakan lisan, dengan senantiasa menjaga setiap ucapan dan selalu berdzikir atas nama Allah. Tak lupa selalu mengucapkan Alhamdulillah atas segala yang telah dilewati, seperti halnya Bismillah sebagai awal yang kita ucapkan sebelum melakukan pekerjaan.
  3. Menggunakan anggota tubuh, dengan menggunakan setiap fungsinya untuk hal-hal yang baik dan benar seperti beribadah kepada Tuhan.

2. Menjaga Ibadah

Dengan beribadah dan memohon kepada Allah untuk membuka semua pintu rezekinya adalah salah satu cara memperlancar rezeki anda karena hanya melalui ialah kita bisa mendapatkan semuanya. Menunaikan kewajiban dan menjalankan sunah yang telah ia (Allah) tetapkan dengan sebenar-benarnya niat yang tulus dan ikhlas memohon keridoannya.

3. Memperbanyak Beristighfar

Istighfar adalah kalimat yang diucapkan untuk memohon maaf dan ampunan kepada Allah Subhanallahu Wa Ta’ala atas segala macam bentuk dosa, khilaf maupun kesalahan karena setiap manusia pasti pernah bersalah. Oleh karena itu dengan semakin sering mengucapkan kalimat istighfar dan memaknainya membuat kita semakin dekat kepada Allah sehingga membuka pintu untuk kita meraih rezeki yang telah ditentukannya.

4. Tawakkal Kepada Allah

Menyerahkan diri atas  seluruh kehidupan hanya kepada Allah Subhanaallahu Wa Ta’ala dan mempercayai kekuasaan serta takdir yang digariskan oleh Allah sebagai bentuk tawakkalmu. Sikap ini akan memperlancar rezeki Anda dengan lebih mudah bagi orang-orang yang bersungguh-sungguh melakukannya. Berniatlah dengan benar sehingga Allah senantiasa mengabulkan setiap do’a dan niat yang kita tunjukkan.

5. Menjaga Silaturahim

Menjaga silaturahmi merupakan salah satu cara mudah untuk membukakan pintu rezeki yang berlimpah karena sejatinya manusia adalah makhluk sosial yang saling berhubungan dan saling membutuhkan untuk kelangsungan hidupnya. Manusia membutuhkan pertolongan satu sama lain di dalam kehidupan dunia yang sesungguhnya memiliki ikatan persaudaraan antar sesama.

Seperti sebuah pekerjaan manusia yang saling bersangkutan satu sama lain. Jika anda seorang pebisnis yag menjualkan rumah maka anda membutuhkan pembeli untuk mencapai semua itu. Tanpa adanya pembeli maka anda tidak akan mendapatkan keuntungan sepersen pun melainkan anda mendapatkan kerugian. Nah, dengan anda berhubungan baik kepada pembeli maka pembeli akan senang dan anda bisa menegosiasikan harganya sesuai kesepakatan kedua belah pihak.

“Anda ingin mendapatkan rumah yang aman, nyaman dan terjamin keamanannya? Silahkan kunjungi jual rumah syariah.

6. Bersedekah

Bersedekah merupakan perbuatan amal yang baik untuk kita lakukan karena sebagian harta yang kita miliki itu adalah hak milik orang lain yang lebih membutuhkan seperti fakir miskin. Dengan memperbanyak bersedekah tidaklah membuat seseorang menjadi miskin karena Allah akan mengganti harta yang disedekahkan tersebut dengan rezeki yang berlimpah dua kali lipat dari apa yang telah anda keluarkan.

7. Membantu Kesusahan Orang lain

Setiap perbuatan yang kita lakukan akan kembali lagi ke dalam diri kita sendiri, seperti halnya perbuatan baik akan kembali pada apa yang kita dapatkan nanti begitu pun sebaliknya. Dengan membantu kesusahan atau kesulitan orang lain merupakan salah satu bentuk peduli antar sesama sehingga kita mendapatkan amalan kebaikan dan membuka salah satu pintu rezeki lainnya.

8. Akhlaqul Karimah

Menjaga akhlak sangatlah penting untuk memperlancar rezeki yang ingin kita dapatkan karena Allah yang Maha melihat dan menilai setiap akhlak kita. Orang lain pun akan lebih menyukai serta mempercayai seseorang yang memiliki prilaku dan akhlak yang baik karena lebih terkesan sopan santun.

9. Berhijrah Ke Jalan Allah

Manusia tak pernah luput dari kesalahan dan dosa yang selalu saja mengiringi kita. Seperti rezeki yang diperuntukan untuk kita akan sulit untuk diraih atau diperoleh jika saja kita masih berada di jalan yang salah. Dengan berhijrah anda akan senantiasa mendekatan diri kepada Allah dan selalu mencari jalan kebenaran menuju ridhonya sehingga saat anda berada pada kebenaran maka Allah akan memperlancar rezeki dan nikmatnya kepadamu.

10. Bertakwa Ke Jalan Allah

Allah sangat menyukai orang-orang yang senantiasa menjaga ketakwaannya kepada Allah dan Allah takkan pernah segan atau ragu untuk membukakan pintu rezeki selebar-lebarnya untuk hambanya. Dengan bertakwa Allah pun akan memberikan kemudahan dan jalan keluar saat hambanya berada dalam keresahan ataupun kesulitan dalam menghadapi cobaan hidupnya.

Ketakwaan seorang hamba pun hanya Allah yang dapat melihat dan mengetahuinya. Tidak seorang pun manusia yang mampu melihat semua itu karena besar kecilnya ukuran ketakwaan seseorang hanya Allah yang dapat menilainya sama seperti pemahaman hati hanyalah Allah yang mengerti.

Nah, itulah 10 rahasia memperlancar rezeki yang ingin kita raih dalam sebuah pekerjaan. Begitupun dalam bisnis penjualan rumah atau perumahan kita harus tahu benar semua ketentuan secara islam untuk menghindari Riba karena tak jarang seorang pengusaha melupakan hal-hal penting seperti itu. kita juga harus tahu apa perbedaan atau hubungan dari Riba dan Perbankan Syariah. Semoga artikel kali ini dapat membantu anda dalam pencapaian rezeki sekaligus meraih ridho dan pekerjaan yang benar.

Article written by Hasannudin

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

LOGO resmi SHARIA GREEN LAND
Sharia Green Land merupakan Developer Properti yang telah berdiri sejak 12 Februari 2015. Memiliki visi besar untuk membangun kawasan islami bagi masyarakat muslim. Tidak hanya menyediakan hunian untuk tempat tinggal. Namun juga kawasan islami diharapkan mampu memberikan ketenangan hati. Karena rumah lebih dari sekedar tempat tinggal.
Kenali Lebih Jauh

Mau mendapatkan informasi mengenai tulisan terupdate?

Silahkan isi form di bawah